05 November 2011

Tutorial: Baju Bekas Jadi Baru (Part 2)

Tutorial: Baju Bekas Jadi Baru (Part 2)---Yups...lagi-lagi punya ide berkarya dengan baju bekas milik Hun-Hun (My Husband)....kali ini ingin membuat dress. Tapi karena kurang panjang, bongkar-bongkar lagi dech isi lemari...
Aha..aku menemukan Tank Top bekas dalaman bajuku jaman kejayaan (waktu kurus dulu nd sekarang dijamin 100% gak cukup) Oh MG bgt dech. So it's time to Recycle. Cara membuatnya cukup mudah, berikut merupakan tutorial atau cara membuat pakaian/ membuat dress dari pakaian bekas.
Tahap 1. Siapkan Bahan dan Alat-alatnya
  • 1 Tank Top 
  • 1 Pakaian Bekas
  • Mesin jahit
  • 1 Gesper (kalo pengen ada sabuknya)
  • Benang elastis
Tahap 2. Langsung bikin Dressnya
1.Siapkan Bahan-Bahan
2. Potong bagian leher pakaian.
3. Lepas jahitan pada saku pakaian.
4. Potong daerah yang diberi garis putih. Jahit bagian yang diberi garis merah. kemudian untuk garis merah yang terasir jahit memutar dengan benang elastis.
5. Gabungkan jadi satu Tank Top dan kain dengan jarum pentul/Pin, kemudian Jahit.
6. Jahit pula daerah antara kancing yang satu dengan yang lain.
7. Jadilah Dress (Sepertinya sangat cocok digunakan mereka yang memiliki ukuran ideal).
8. Sisa kain dapat dimanfaatkan sebagai aplikasi seperti sabuk.


Tarara.... Beginilah jadinya hem bekas yang telah direcycle...
So guys.... "DON'T THROW UP YOUR CASTOFFS AS TRASH. COZ U CAN RECYCLE THEM. SO, THEY WILL BE MORE USEFUL"

1 komentar:

3r1ck_j0hn said...

wow.. nice post.. :-bd

Post a Comment